Sekda Gowa Buka Acara Simposium yang Digelar Komisi Yudisial RI

Diposting pada

BERITAKU.ID, GOWA – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gowa, H. Muchlis membuka acara Simposium pencegahan perbuatan merendahkan kehormatan dan keluhuran martabat Hakim yang diselenggarakan oleh Komisi Yudisial (KY) RI di Baruga Tinggimae kompleks Rumah Jabatan Bupati Gowa, Kamis (2/5/2019).

Perwakilan Provinsi Sulawesi Selatan tersebut dalam rangka program peningkatan integritas Hakim di wilayah Republik Indonesia, terkhusus di Kabupaten Gowa.

Sekda Gowa, H. Muvhlis mengatakan bahwa peradilan yang agung membutuhkan suatu konsekuensi.

“Proses peradilan yang bersih dan tanpa campur tangan pihak lain akan mencerminkan bahwa badan peradilan diindonesia merupakan badan peradilan yang tetap terjaga marwahnya dan mampu memberikan rasa keadilan bagi masyarakat pencari keadilan,” kata Muchlis. (*)

 

Editor: Dicky Minion

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *